3. Calon Siswa Melihat Hasil Seleksi
Setelah calon siswa melakukan pendataan sekaligus pendaftaran kepada operator, maka calon siswa akan menerima formulir Bukti Pendaftaran. Di dalam formulir Bukti Pendaftaran terdapat 14 digit nomor pendaftaran yang digunakan oleh calon siswa untuk memantau hasil seleksi. Berikut ini merupakan langkah-langkah yang dilakukan untuk melihat hasil seleksi calon siswa :
Cek Nomor Pendaftaran pada formulir Bukti Pendaftaran.
Kemudian situs publik (namadaerah).siap-ppdb.com dengan memasukkan 14 digit nomor pendaftaran.
Terakhir lihat pada bagian paling bawah halaman untuk melihat hasil seleksi.